Perampokan Minimarket di Manonjaya, Polres Tasikmalaya Kota Lakukan Penyelidikan

    Perampokan Minimarket di Manonjaya, Polres Tasikmalaya Kota Lakukan Penyelidikan

    Polres Tasik Kota-- - Pencurian dengan kekerasan terjadi di sebuah minimarket di Desa Kamulyan Kecamatan Manonjaya Kabupaten Tasikmalaya.

    Pelaku datang sendiri menggunakan sepeda motor, kemudian masuk ke dalam toko, dengan senjata tajam menyekap 2 pegawai perempuan dan menguras brankas yang berisi uang tunai Rp 67 juta rupiah.

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono melalui Kasat Reskrim AKP Fetrizal membenarkan terjadinya aksi curas di wilayahnya.

    "Benar telah terjadi aksi curas pada hari senin (18/03) sekitar jam 06.30 pagi, 2 pegawai di sekap kemudian menguras uang Rp 67 juta di brankas, " ungkapnya, Selasa (18/03/24)

    Ia menjelaskan, setelah menerima laporan dari Polsek Manonjaya, selanjutnya Tim Inafis Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota melakukan Olah Tempat Kejadian perkara (TKP).

    "Setelah dilakukan olah TKP, kami lakukan pemeriksaan kepada para saksi, " jelasnya

    Menurut  keterangan saksi 2 pegawai minimarket, Dini (21) dan Anis Fitria (24), pelaku menggunakan jaket hitam, pakai masker dan memakai helm, pura pura mencari barang, kemudian menodongkan pisau dan senjata api, melakukan penyekapan dan membuka brankas uang.

    "Kami terus melakukan penyelidikan lebih lanjut, untuk segera mengungkap kasus tersebut, " pungkasnya

    polres tasikmalaya kota lakukan penyelidikan perampokan minimarket di manonjaya
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Siang Polsek Manonjaya,Pantau Situasi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Dialog Publik dan Penguatan Integrasi Sosial Pasca Pilkada 2024 di Jawa Barat
    Karya Bhakti Sambut Hari Juang Kartika TNI AD Ke- 79, Brigif 16 WY dan Kodim 0809 Kediri Bersama Warga Bersih Bersih Pasar
    Aster Panglima TNI Pimpin Rapat Evaluasi Program Kerja dan Anggaran Bidang Teritorial TNI TA. 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Cineam Pantau Kegiatan Ketahanan Pangan di Desa Madiasari
    Kapolres Tasikmalaya Kota Terima Kunjungan Kerja Komisi III DPR RI Fraksi NasDem, Bahas Kesiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru
    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan Polsek Ciawi Polres Tasik Kota Polda Jabar
    Polsek Mangkubumi, Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan kegiatan rutin Patroli siang antisipasi C3 (Curas, Curat, Curanmor) diwilayah Hukum Polsek Mangkubumi.
    Sinergitas TNI - Polri Polsek Manonjaya  melaksanakan Pengaturan Lalu lintas pagi di perempatan dan pertigaan rawan macet 
    Bhabinkamtibmas Polsek Cineam Pantau Kegiatan Ketahanan Pangan di Desa Madiasari
    Kapolres Tasikmalaya Kota Terima Kunjungan Kerja Komisi III DPR RI Fraksi NasDem, Bahas Kesiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru
    Polsek Karangjaya Polres Tasikmalaya Kota Dampingi Pihak Terkait untuk Penertiban APK Pilkada
    Sambang Warga Binaan Polsek Kadipaten, Jelang Pilkada Serentak 
    Pasca Pilkada, Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    POLSEK CIAWI POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Kanit Samapta Polsek Manonjaya Polres Tasik Kota menghadiri Silaturahmi & Halal Bihalal Perkumpulan Guru Madrasah (PGM)  
    Debat Publik Terakhir Pilkada 2024 di Kota Tasikmalaya,Polisi Libatkan Ratusan Personel
    Personel Polres Tasikmalaya Kota Laksanakan KRYD Dalam Rangka Cipta Kondisi Harkamtibmas
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Manonjaya, Kontrol TPS di Desa Pasirbatang, Guna Pastikan Pilkada Berjalan Lancar

    Ikuti Kami